Kunjungan Mahasiwa - Mahasiswi Universitas Putra Malaysia ke Desa Bejiharjo
30 Oktober 2019 09:58:54 WIB
Bejiharjo_Karangmojo, Selasa 29 Oktober 2019 di Joglo Sokoliman Desa Bejiharjo, Bhabinkamtibmas Desa Bejiharjo Bripka Kuswandi bersama Kapolsek Karangmojo, Kompol H. Sunaryo,S.H.M.H melaksanakan Kegiatan patroli dan monitoring kegiatan Study lapangan dari Universitas Putra Malaysia ( UMP ) sebanyak 19 orang bekerjasama dengan Badan Eksekutif Mahasiswa ( BEM ) Universitas Negeri Yogyakarta sebanyak 12 dan Karangtaruna “ Taruna Bhakti” desa Bejiharjo sebanyak 6 orang.
Kegiatan tersebut meliputi kunjungan ke Sekolah Dasar Negeri Sokoliman 1 yang mana pada kesempatan tersebut para mahasiswa memberikan pelajaran Bahasa Inggris ke siswa – siswa SD N Sokoliman 1, setelah itu dilaksanakan kunjungan ke Museum Mini Griya Artefak Sokoliman dan jelajah Kampung di sekitar Padukuhan Sokoliman 1 dan Sokoliman 2.
Dan di akhir acara, para mahasiswa memberikan bantuan air bersih sebanyak 2 tangki ke warga masyarakat Sokoliman.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Perkal LPJ Realisasi APBKal Tahun 2023
- Pengumuman Petugas Pengolahan Data Prodeskel
- Babonisasi untuk Pencegahan Stunting dari KKN UGK
- Peraturan Kalurahan Bejiharjo tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Tahun Anggaran 2024
- Penyaluran Bantuan 100 Paket Sembako untuk Warga Bejiharjo dari Maa International Australia-YWMI
- Peraturan Kalurahan Bejiharjo tentang Laporan Pertanggungjawaban Realisasi Anggaran Pendapatan dan B
- Peraturan Kalurahan tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Bejiharjo Tahun 2023